Genre action memang menjadi pilihan terbanyak yang di cari oleh orang. Karena memang bisa di tonton dari banyak kalangan mulai remaja hingga dewasa.
Kepopuleran film action kian meningkat dari beberapa tahun belakangan. Semakin canggihnya teknologi perfilm an tentu sangat menunjang sisi kualitas filmnya juga.
Dari sepengetahuan Hantubaca.com sudah populer dari tahun 1903 hingga sekarang.
Judul film yang menjadi titik awal genre action terbentuk yaitu “The Great train Adrenaline”.
Kita tentu pasti paham, kalau film action yang di buat memang rata2 banyak menonjolkan adegan pertarungan, pertempuran, tembak tembakan Dan juga ada yang kejar kejaran penjahat. Semua di sadikan agar para penonton yang melihat jadi degdegan.
Namun kalau anda orang yang detail sudah pasti akan melihat sisi lain dari action. Cerita dari setiap film yang ada bisa membuat anda terkagum kagum. Berbeda dari satu film dengan film lainnya
Daftar isi
Film Action Terbaik Di Dunia yang jadi Tontonan Wajib bagi Anda
Untuk itu kami hantubaca.com akan memberikan beberapa rekomendasi film action terbaik yang bisa jadikan referensi anda ketika menonton.
Dari mulai yang asal dari India, peperangan, Asal amerika, dan masih banyak lagi. Sudah kami rangkum jadi satu. Tinggal anda bisa memilah mana yang and sukai
1. KILL BILL: VOL. 1 & VOL. 2 (2003, 2004)
film ini menceritakan seorang wanita yang menjadi pembunuh bayaran Dia bernama the Bridge. karena bosnya tidak menyukai the bridge akhirnya berencana akan membunuhnya namun tidak berhasil.
tapi karena serangan yang di alami the Bridge. menjadikan dirinya koma selama kurang lebih 4 tahun.
di dalam hati lubuk yang paling dalam dia bersumpah akan membalas dendam ke orang orang yang sudah merusak kehidupannya.
di ingatannya hanya Bill yang bertanggung jawab atas kejadian ini. pada VOL 1 menceritakan kisah pengejaran The Bridge.
pada VOL 2 adalah kelanjutan dari kisah sebelumnya yaitu kisah The Bridge sang mantan pembunuh. pada Vol. 2 ini, wanita ini berhasil menemukan kelompok dari BIll.
namun The Bridge harus berusaha memaksa anggota kelompok ini untuk memberitahu dimana keberadaan Bill.
Baca Juga : Film Tentang Kartel Narkoba
2. THE MATRIX (1999)
Bagi anda yang lama sudah lama menanti nanti dan menyukai film action Scifi, maka judul The Matrix sangat cocok anda tonton juga.
menceritakan seorang yang masuk dalam dunia hacker nama samaran yang ia gunakan di internet adalah Neo. dia bertemu dengan kedua teman nya bernama Morpheus dan Trinity.
saat itulah awal ketika Neo melangkahkan kaki keluar dari Matrix ke dunia nyata untuk mengetahui kehidupan sesungguhnya di dunia luar.
karena dari awal dia hanya tahu dunia program yang sudah lama di tanamkan pada otaknya.
temannya Morpheus juga menyakini kalau Neo ini spesial yang menjadi orang yang mempersatuhkan antar umat manusia.
tapi Neo juga tidak tahu menahu tentang kebenaran mangkannya dia melakukan perjalanan menuju dunia Matrix padahal kita tahu kepergiannya bisa sangat berbahaya.
3. GLADIATOR (2000)
ada seorang yang bernama Maximus yang menjadi seorang Jenderal terbaik Romawi. melihat sosok yang tanguh dan baik Caesar berencana akan dicalonkan sebagai penggantinya di masa yang akan datang.
akan tetapi di sisi lain muncul kecemburuhan dari anaknya sendiri Commondus. karena mendengar berita itu anaknya yang bernama Commundus akan merencanakan pembunuhan ayah kandungnya dan juga Maximus beserta semua keluarganya.
Maximus bisa selamat dari insiden tersebut akan membalas dendam ke Commundus, semua jalan di laluinya meskipun ia terpaksa menjadi seorang budak Gladiator.
4. HEAT (1995)
Sengaja saya masukkan dalam film terbaik karena memang saya melihat dari segi alur cerita nya sangat bagus dan rapi.
Menceritakan seorang yang bernama Neil McCauley saat itu dia memiliki hobi yang aneh dan juga membahayakan dimana dia suka sekali merampok barang apapun yang punya nilai jual tinggi.
Karena perbuatan dari Neil yang sudah keterlaluan akhirnya Lt.Vincent hanna seorang LAPD langsung turun tangan dalam pengejaran penjahat ini,
Lt Vincent sangat ahli dalam menangani berbagai kasus terutama soal pembunuhan. Di dalam film ini menyuguhkan adegan film yang penuh strategi keren dan di tunggu tunggu.
5. THE BOURNE IDENTITY (2002)
Pria misterius tidak di kenal telah ditemukan mengambang oleh kapal penangkap ikan di sekitaran laut Mediterania.
dia adalah Bourne, dia menjadi amesia / tidak bisa mengingat apapun yang sudah ia lakukan sebelumnya.
di dalam cerita dia telah melakukan perjalanan jauh ke negara Swiss. disana ia mengincar sebuah Deposit Box Bank, isi dalam box itu ada pistol, uang dengan berbagai macam mata uang, dan terakhir paspor berbagai Negara.
setelah mendapatkan box itu Bource langsung jadi buronan di cari banyak polisi.
6. TERMINATOR 2 : JUDGEMENT DAY (1991)
Film Genre action terbaik ini menceritakan kisah lanjutan dari film “The Terminator”. cerita awalnya seorang yang bernama Sarah Connor, sarah ini sedang di rawat di salah satu rumah sakit jiwa.
di lain cerita anak ibu ini yang bernama John Connor menjadi penentu dari kemenangan besar atas pemberontakan melawan banyak robot-robot hebat.
ada seorang bodyguard hebat terminator T-800 namanya Arnold Schwarzenegger, dia datang untuk membebaskan Sarah Connor dan juga mendapat tugas melindungi John Connor.
mereka bertiga bersatu bersama melawan musuh terberatnya T-1000.
7. CASINO ROYALE (2006)
Bercerita seorang yang bernama James Bond yang mendapatkan tugas mengintai pergerakan yang di lakukannya teroris besar bernama Mollaca.
Tugas James Bond kali ini cukup menantang, dia juga harus pergi ke Madagaskar untuk bisa setiap saat mengawasi targetnya. Di tempat ini, dia mendapati banyak Hal diluar perencaannya
Dari negara ini dia memutuskan pergi lagi ke Bahama, di sana dia memantau pegerakan Alex Solange terus menerus karena awalnya di duga punya kedekatan baik dengan musuh teroris Le Chiffre.
Le Chifre punya kekayaan yang besar dari perolehan bermain Poker yang biasa ia la mainkan di Montenegro, karena itu MI6 segera memerintahkan James Bond agar bisa mengalahkannya
8. THE BOURNE ULTIMATUM (2007)
Film yang rilis sekitar tahun 2007 sudah mendapat pengemar dari berbagai negara. Film menceritakan seorang yang bernama Bourne, dia sudah memikirkan lama untuk segera pergi dari dunia spionase.
Keputusan yang di lakukannya malah membuat dirinya terpojok akan masalah.
Banyak orang yang sebelumnya sudah jadi korban Bourne mengejar terus menerus dirinya.
9. V FOR VENDETTA (2005)
Latar yang di ambil dari film ini berasal dari negara inggris dimana pada saat itu pada kepemimpinan totaliter. Di zaman ini semua tingkah laku di atur oleh negara .
Bahkan kalau ada seorang pemeluk agama tapi dia tidak sesuai dengan aturan dasar bisa di anggap kejahatan.
Kejadian tersebut sudah lama terjadi dan di tengah cerita munculnya seorang yang mengaku sebagai V . Orang ini mulai melakukan rencana besar yang di beri nama “propaganda by deed” .
Semua orang yang ada di pemerintahan yang sudah melakukan dosa di bunuh satu persatu.
Akibat kejadian yang di lakukannya menyebabkan V di buruh banyak polisi dan telah terbunuh oleh Fingerman
10. WATCHMEN (2009)
Watchmen adalah film yang mengangkat kisah dari kondisi amerika pada saat krisis tahun 1985.
Di tahun itu banyak orang amerika yang mengunakan kostum layaknya superhero karena memang saat itu menjadi saat menegangkannya ancaman peperangan besar dengan Nuklir Soviet.
Harapan yang telah di tunggu2 datang juga, muncul sosok super Hero bernama Watchman. Super hero ini terdiri dari banyak anggota dan salah satu anggota nya ada yang terbunuh secara misterius.
Saat itu rekan lainnya mencoba mengungkap siapa yang sudah membunuhnya. Tetapi masalah jadi semakin rumit karena di tangkap polisi setempat dengan tuduhan permbunuhan
11. IP MAN (2008)
Di Indonesia sendiri film action berjudul Ip man sudah mendapatkan banyak pengemar dari berbagai kalangan.
Mulai dari anak remaja hingga dewasa banyak yang menyukai film ini bahkan sampai sekuel terbarunya merupakan salah satu film action terbaik. Film sekuel pertama ip man ini di rilis sekitar tahun 2008.
Film ini menceritakan seorang pria yang punya keahlihan khusus di bidang beladiri wing Chun nama pria ini adalah Ip Man.
Cerita yang di tayangkan di China, latar film Nya sekitar tahun 1937 di Provinsi Fho San.
Di saat itu terjadi pemberontakan besar besar an tentara jepang yang di akhir i ip man harus bertarung dengan jenderal yang berkuasa bernama Miura.
12. IP MAN 2 (2010)
Lanjutan lain dari sekuel sebelumnya yang berjudul IP MAN saat ini saya akan jelaskan seri kedua dari film keren ini
Rilis Pada tahun 2010 menjadikan film yang di tunggu2 banyak orang termasuk warga Indonesia. Film yang menjadi genre action terbaik karena memang sudah jalan 2 seri tapi minat penontonya masih antusias.
Keluarga IP MAN saat itu berhasil keluar dari Fho San untuk pergi ke Hongkong. Di negara Hongkong, dia masih beperilaku sama seperti masyarakat pada umumnya yang tidak ada sama sekali yang tahu akan keahliannya yang luar biasa.
Membangun citra bela diri di mulai lah dari nol. Di akhir2 cerita Yip Man harus mengahadapi orang kuat asal inggris. Dimana dia jadi petinju terbaik yang pernah ada namanya “the Twister”.
Pria ini memang pantas di beri pelajaran karena selalu menghina masyarakat China di sekitar nya
13. MISSION: IMPOSSIBLE – GHOST PROTOCOL (2011)
Film action yang bertemakan agen rahasia berjudul Mission Impossible ini sudah mendapatkan banyak penonton dari berbagai negara.
Menceritakan attan yang saat itu berkerja dan bertugas menyelamatkan dunia ini dari kehancuran. Tidak hanya action yang di suguhkan film ini tetapi ada juga komedinya yang buat lucu di setiap adegannya.
Misi yang di emban oleh Ethan terbilang tidak mudah . Dia sedang berjuang untuk menyelamatkan nama baik dari agen mata mata impossible Mission Force.
14. THE RAID 2 (2014)
Bagi orang Indonesia film satu ini sudah pasti mengenalnya. Bercerita tentang seorang Rama mendapat tugas dari atasannya untuk jadi penyusup di area kriminal terkenal di jakarta.
Sejak kecil dia sudah di didik jadi berani berlatih bela diri setiap waktu. Setelah waktu yang cukup lama dia berhasil menguasai jurus beladiri lalu dengan perintah atasannya dia di minta Masuk ke komplotan penjahat untuk mengungkap semua tindakan korupsi dan suap.
15. NENOKKADINE (2014)
Pencinta film india tentu jangan sampai terlewatkan menonton film keren ini genre action thriller psikologi yang mendapatkan rancangan dari sutradara hebat bernama Sakumar.
Menceritakan orang tua yang telah di bunuh 3 pria misterius tanpa tahu apa tujuannya. Setelah lama mencari informasi akhirnya anaknya tahu siapa di balik pembunuh sadis ini.
16. SKYFALL (2012)
Film agen rahasia james bond ini terus menerus menunjukkan aksinya. liwat film SKYFALL menjadikan Daniel Craig semakin terkenal.
di dalam organiasi tersebut M bertujuan ingin re organisasi di lakukan. banyak aksi keren yang di pertontonkan di sini. yang semakin jadi suka dengan setiap adegan yang ada.
17. THE HUNGER GAMES: CATCHING FIRE (2013)
Jika anda sebelumnya sudah menonton film The Hunger Game. Maka untuk film yang satu ini pasti akan sedikit tau model cerita nya seperti apa.
film Hunger Game Catching Fire adalah kelanjutan dari yang pertama menceritakan kisah gadis bernama Katniss dan juga pasangannya bernama Peeta.
Peeta berhasil menjadi salah satu pemenang ke 74, satu satunya dari distrik 12.
Sebagai perayaan atas kemenangan yang di perolehnya mereka harus menjalankan tour ke distrik-distrik lainnya.
Di film ini mengisahkan jika Katniss mendapat tugas lagi untuk mengikuti lagi Hunger Game ke 75 bersama pasangannya setianya Peeta, karena firasat dari presiden jika mereka di biarkan saja bisa jadi memberontak
18. MAD MAX: FURY ROAD (2015)
Latar film ini berada di Padang Pasir, di tempat tersebut di tuntut untuk berjuang hidup.
Diceritakan seorang petualang berpengalaman bernama Max, dia menjadi seorang pendiam sejak lama karena baru saja menerima insiden yang menyakitkan, anak dan istrinya meninggal dunia.
Di sisi lain ada wanita bernama Furiosa yang juga terjebak di Padang pasir sendirian yang berniat ingin pulang ke kota asal nya.
19. FURY (2014)
Film peperangan lainnya yang tidak kalah seru berjudul FURY. Menceritakan kisah nyata dari peperangan pada perang dunia ke 2. Saat itu senjata yang di gunakan belum begitu keren seperti hari ini .
Jerman dengan amerika masih unggul jerman dari segi persenjataan yang lengkap.
sedangkan Hitler yang memimpin pasukkan tentara menyuruh untuk berperang sampai darah penghabisan melawan pasukkan musuh.
Saat itu Perbentengan yang di bentuk Hitler berhasil di bobol musuh dengan Tank besar jenis Sharman yang di beri nama sesuai judul di atas “Fury”.
Situasi yang terjadi disana lama kelamaan menjadi semakih buruk, banyak di antara pasukkan tentara yang berguguran termasuk Brad Pitt gugur, dikenang jadi Pahlawan.
20. AJEOSSI (2010)
Pegawai pegadaian yang punya tetangga penari klub malam. Dia punya anak bernama So Mi,
Saat itu ibu So Mi telah melakukan tindakan pencurian heroin seorang Mafia besar akibat dari perilaku tersebut. mafia itu langsung menculik ibuk dan anak ini.
Karena Tae Sik tetangga yang baik hati dia rela bertarung habis-habisan agar bisa melawan para mafia jahat itu.
21. Die Hard
9,8/10
22. The Fast and the Furious
9,7/10
23. Sherlock Holmes
24. The Avengers
9,6/10
25. Olympus Has Fallen
9,8/10
26. Divergent Series
9,8/10
27. The Maze Runner
9,7/10
28. Rambo: First Blood (1982)
9,9/10
29. The Dark Knight (2008)
30. Iron Man
9,9/10